Memasang meta tag mungkin sedikit perlu , Katanya bisa menaikkan trafick pengunjung ke blog kita hehehe Tapi kalau menurut ane cara paling cepat menaikkan trafick pengunjung adalah dengan
memasang buku tamu dan rajin melakukan blog walking ,,,menyapa sahabat blogger lain dengan meninggalkan jejak Link Blog kita Supaya teman blogger juga bisa langsung mengunjungi Blog kita hehehe betul kali ya..Jangan lupa sering-seringlah buat postingan baru
Langsung aja Sobat berikut caranya memasang meta tag Google
- Mungkin tampilan pada halaman Webmaster Tools Bisa berbahasa inggris tergantung dari bahasa Browser Sobat
- Lalu Sobat Sign In dengan menggunakan akun Google
- Kemudian klik Ad a Site/Tambahkan situs pada blog yang ingin ditambahkan meta tag.
- Klik
Kelola dan klik link Tambahkan atau hapus pemilik.
- Pilihlah
Verifikasikan dengan menggunakan metode yang berbeda
- Klik Tambahkan tag meta ke beranda situs Anda dan copy kode meta tag yang tampil
- Pilih Rancangan Klik Edit HTML.
- Pastekan kode meta tag tadi di bawah kode <head>
- Kembali ke halaman verifikasi dan klik tombol Verifikasi.
Selamat mencoba semoga sukses